Ketua LPM Laksanakan Kembali Giat Gotong Royong Dibeberapa Areal Banjar Dinas Dajan Rurung
27 Mei 2022 11:53:15 WITA
Ketua LPM Putu Pariawan kembali laksanakan Gotong Royong dalam rangka memperingati BBGRM yang kali ini dilaksanakan di BUMDESA, Gang Arjuna, Balai Banjar Dinas Dajan Rurung serta sekitaran area Pure Puseh Lan Desa Banjarasem, Jumat (27/05) Pagi.
Dengan semangat sinergi dari Perbekel dan Staf, Anggota LPM, warga masyarat serta Bhabinkabtibmas dan TIM KBS, acara tersebut diawali dengan Pembersihan rerumputan serta Pemotongan Rerimbunan di area tersebut.
Ketua LPM serta Perbekel mengucapkan banyak terimkasih kepada warga sudah ikut berpartisifasi dalam menjaga kebersihan dan merawat pembangunan yang ada di desa, adapun tujuan dari pelaksanaan ini adalah untuk meningkatkan kepedulian dan peran aktif masyarakat berdasarkan semangat kebersamaan, kekeluargaan dan kegotongroyongan menuju pada penguatan integrasi sosial melalui kegiatan – kegiatan gotong royong dalam pelaksanaan pembangunan serta pemeliharaan hasil – hasil pembangunan.
Komentar atas Ketua LPM Laksanakan Kembali Giat Gotong Royong Dibeberapa Areal Banjar Dinas Dajan Rurung
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pengecekan Sumur Bor Oleh Perwakilan Rotary Club Dari Kyoto Rakuchu
- Rapat Rutin PKK Desa Banjarasem Januari 2026
- Giat Bersih- Bersih Lingkungan Di Banjar Dinas Yehanakan (Rajatama)
- Kegiatan Bapak Kepala Desa Sabtu, 24 Januari 2026
- Gotong Royong Di Banjar Dinas Yehanakan Desa Banjarasem
- Posyandu Lansia Desa Banjarasem Januari 2026
- Kelas Ibu Hamil Desa Banjarasem Bulan Januari 2026
















