Tim pendamping Sosial Kabupaten lakukan Validasi Calon KPM PKH Desa Banjarasem
24 Juli 2020 00:02:10 WITA
Kamis, (23/07) Berpusat di Gedung Serba Guna Desa Banjarasem, Pendamping Sosial Kecamatan Seririt beserta Kordinator Kabupaten Buleleng di dampingi oleh Perbekel Banjarasem, Kasi Kesra dan Kelian Banjar Dinas masing-masing Banjar Dinas untuk melangsungkan kegiatan Validasi Calon Keluarga Penerima Manfaat (CKPM) Program Keluarga Harapan (PKH)
Acara ini di awali dengan pembukaan dari Perbekel Desa Banjarasem, dan kemudian di lanjutkan dengan pencerahan Oleh Pendamping Sosial Kecamatan Seririt yang bertugas di Desa Banjarasem, Putu Pandu Setiawan S.pd, terkait dengan syarat / komponen yang harus di miliki oleh Calon Keluarga Penerima Manfaat (CKPM) untuk bisa menjadi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH).
Sebagaimana kita ketahui PKH adalah bantuan sosial bersyarat dari Kemensos RI yang di tujukan kepada masyarakat miskin/ rentan miskin yang minimal memiliki salah satu dari komponen yang diperlukan, sebanayak 96 CKPM Kepala Keluarga (KK) hari ini di validasi langsung oleh Tim Pendamping Sosial Kabupaten dengan mewawancarai langsung CKPM satu per satu mengenai komponen-komponen yang di miliki
Validasi yang dilaksanakan Oleh tim Pendamping Sosial Kabupaten bertujuan untuk memastikan Calon Peserta yang masuk dalam kategori prasejahtra berdasarkan Data Terpadu Kesejahtraan Sosial (DTKS) memenuhi kriteria yaitu memiliki komponen PKH baik komponen pendidikan, kesehatan maupun kesejahtraan sosial
Komentar atas Tim pendamping Sosial Kabupaten lakukan Validasi Calon KPM PKH Desa Banjarasem
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Kegiatan Sosialisasi FDS/P2K2 Bulan November 2024
- Rapat Koordinasi Dana BKK Kepada Pemerintah Desa Banjarasem
- Kelas Ibu Hamil Desa Banjarasem Bulan November 2024
- Posyandu Balita Mawar Banjar Dinas Delod Rurung November 2024
- Kegiatan Posyandu Lansia Bulan November 2024
- Posyandu Balita Dahlia 2 Banjar Dinas Yehanakan (Rajatama) November 2024
- Wisata Religi Di Pura Puseh Kalanganyar Desa Banjarasem