Pengecekan PLTS Di Kantor Desa Banjarasem
20 Januari 2026 14:30:38 WITA
Pengecekan panel surya dilaksanakan untuk memastikan sistem dapat berfungsi dengan baik dan optimal. Kegiatan ini melibatkan Bapak Perbekel Desa Banjarasem bersama IESR, Niscala Studio Tengguli Denpasar, ViriyaENB sebagai lembaga filantropi yang memberikan hibah pendanaan untuk kesejahteraan masyarakat, serta Koalisi Bali Emisi Nol Bersih. Pengecekan dilakukan pada Senin, 19 Januari 2026, bertempat di Kantor Desa Banjarasem. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kinerja panel surya tetap optimal sekaligus mendukung pemanfaatan energi terbarukan di lingkungan desa. Proses pengecekan dilakukan melalui pemeriksaan langsung terhadap kondisi panel surya, sistem pendukung, serta evaluasi fungsi dan perawatannya.
Komentar atas Pengecekan PLTS Di Kantor Desa Banjarasem
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Monitoring Dan Pembinaan Yang Ke 3 Tentang Lomba Desa Dan Kelurahan Tingkat Kabupaten Buleleng
- Pengecekan PLTS Di Kantor Desa Banjarasem
- Kunjungan Bapak Perbekel ke TK Widya Ananta Dan Meninjau Penataan Pohon Depan Koperasi Merah Putih
- Pembinaan Ke 2 Lomba Desa Oleh Tim Pendamping Kecamatan Seririt
- Posyandu Balita Mawar Banjar Dinas Delod Rurung Januari 2026
- Posyandu Balita Melati 1 Dan posyandu Kenanga Bulan Januari 2026
- Kegiatan Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2) Bulan Januari 2026

.jpeg)
.jpeg)














